PEMBENTUKAN dan perkembangan otak merupakan salah satu peristiwa terpenting pada 1.000 hari pertama kehidupan anak. Pesatnya perkembangan otak pada masa tersebut tecermin dari peningkatan berat dan volumenya. Karena itu, pada periode usia setelah lahir